Empek Empek Palembang adalah salah satu favorite penganan keluarga kami.. Begitu banyaknya resep empek2 Palembang yang ada... Aku coba catat di blog ku empek2 enak versi Sastri, tsahabatku di Ngumpul Ngaji.. Aku percaya empek2 ini enak karena emang doi jago masak bo hehe... Aku ijin share ya say...
Bahan A
50gr terigu
200ml air
2sdm garam
2sdt gula
4siung b.pth (haluskan)
200ml air
2sdm garam
2sdt gula
4siung b.pth (haluskan)
Campur air..terigu ,garam,gula,dan b.pth. aduk rata masak d api kecil sambil d aduk2 hingga rata dan mengental. Angkat masukkan minyak goreng aduk rata,dinginkan,simpan kulkas 30mnt.
Bahan B
1kg tenggiri(berat bersih alias tanpa tulang).haluskan lalu simpan freezer
200ml air es
2btr telur,kocok lepas
1kg tenggiri(berat bersih alias tanpa tulang).haluskan lalu simpan freezer
200ml air es
2btr telur,kocok lepas
Keluarkan tenggiri yg sdh d haluskan dr freezer,biarkan mencair dan daging lemas kembali.
Dalam keadaan masih dingin,campur air dan telur. Aduk rata dgn tangan hingga homogen.
Keluarkan bahan A dari kulkas, campur bahan B aduk sampai benar2 rata.
Dalam keadaan masih dingin,campur air dan telur. Aduk rata dgn tangan hingga homogen.
Keluarkan bahan A dari kulkas, campur bahan B aduk sampai benar2 rata.
Masukkan sagu tani sedikit2 menguleni asal saja..pokoknya bgt bisa d pukung maka hentikan,lalu rebus dalam air mendidih yg tekah d beri sedikit minyak.
Jadii deh
( Narasi plek plek dari Sastri hihiii )
Amstelveen, 10 Mei 2014
Amstelveen, 10 Mei 2014
Tidak ada komentar:
Posting Komentar